Tahukah Anda Tentang Perihal Petir

Saat terjadi dentuman petir yang terjadi bukan hanya aliran listrik dari awan ke bumi saja tetapi juga dentuman frekwensi radio dgn panjang gelombang beragam. Secara sederhana dentuman frekwensi yang ditimbulkan petir bisa di dengar ketika kita mendengarkan Radio amatir MW atau SW, akan terdengar suara gemuruh dan mendesis disaat ada sambaran . Keberadaan Frekwensi  inilah […]

Bahaya Induksi / Sambaran Tidak Langsung

Kita minta info mengenai Sambaran petir yg merusak perangkat elektrikal kami padahal sudah ada penangkal petir Import. Beberapa waktu lalu unit Pada panel Induk pada bagian Saklar Tukar otomatis (PLN ~ Diesel) kami jebol terkena petir, padahal gedung sudah dilengkapi penyalur petir jenis elektrostatik (import). Pertanyaan kami , Apa perangkat Anti petir ini tidak bekerja […]